PANEN RAYA PADI "VARIETAS SEGRENG HANDAYANI"
sunarno 24 Januari 2017 13:04:10 WIB
PLC...............................Panen raya yang dihadiri Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Gunungkidul Bpk Bambang Wisnu Broto, beserta unsur dinas Pertanian Kabupaten Gunungkidul. dan dari Kecamatan Rongkop. Bpk Joko Wardoyo (Camat Rongkop) dan unsur muspika Kecamatan Rongkop, Jajaran BP3K Kecamatan Rongkop, serta tamu undangan yang lain dan petani dari Kelompok Tani "Sido Rukun" padukuhan suruh di bulak ledok padukuhan suruh. Tukijan selaku ketua kelompok tani "Sido Rukun" menyampaikan hasil ubinan 5,1 kg kalau di konfersi mendapatkan 7 koma gabah kering giling, Petani kekurangan ternak maka perlu ada bantuan ternak kambing tandas tukijan di sampaikan pada Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Gunungkidul. Di Gunungkidul perlu lahan 63 ribu hektar lebih untuk tanaman padi, termasuk di kelompok tani Sido Rukun, maka masih perlu tambahan lahan di MH 2. Hal tersebut di sampaikan Kepala Dinas pada saat sambutan panen raya. Untuk pengolahan tanah agar kelompok tani mengajukan proposal ke dinas berupa hend Tractor dan hand suprayer. Harapan pertanian di Desa Karangwuni semakin maju dan para petani semakin sejahtera. Aminnnnn
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Antraks di Kalurahan karangwuni Oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunu
- KEPUASAN MASYARAKAT
- Bulan Syawal 1446 H, SEBAGAI SEMANGAT BARU BAGI PEMERINTAH KALURAHAN KARANGWUNI
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa di Kalurahan Karangwuni
- Informasi Pelayanan Pemerintah Kalurahan Karangwuni
- Pertemuan Kader KB di Bulan Puasa
- Apel Senin Pagi dan Rakor Pamong Kalurahan Karangwuni