PERPUSTAKAAN DESA BELUM TERMANFAATKAN DENGAN MAKSIMAL
14 Juli 2017 08:27:18 WIB
KARANGWUNI (SID) Perpustakaan Desa Karangwuni "SIDAKPUSTAKA" yang di kelola oleh Pemerintah Desa Karangwuni belum termanfaatkan dengan baik oleh warga masyarakat. Sarana- parasarana yang ada berupa 3 unit perangkat kompiuter, dan buku-buku bacaan belum dimanfaatkan, hal tersebut karena rendahnya minat baca bagi masyarakat.
Masyarakat sekarang lebih suka yang instan dengan membuka gedged sudah melihat dunia, sehingga enggan untuk membuka-buka buku bacaan, apa lagi anak-anak lebih suka main gim di HP Android dari pada baca buku atau latihan kompiuter, sehingga buku-buku bacaan sering terlupakan.
Perlu adanya terobosan agar masyarakat mau memanfaatkan sarana prasarana yang ada di perpustakaan desa, dalam hal ini terutama pengelola yang kebanyakan hanya tenaga sampingan, sumber dana yang ada masih jauh dari mencukupi, ruangan baca perlu representatif serta alokasi waktu yang pas buat masyarakat.
Sementara ini perpustakaan Desa "Sidak Pustaka" hanya buka pada jam-jam kerja saja, karena yang melayani sebagian perangkat desa.
Mudah-mudahan kedepan dapat berjalan dengan baik.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Antraks di Kalurahan karangwuni Oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunu
- KEPUASAN MASYARAKAT
- Bulan Syawal 1446 H, SEBAGAI SEMANGAT BARU BAGI PEMERINTAH KALURAHAN KARANGWUNI
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa di Kalurahan Karangwuni
- Informasi Pelayanan Pemerintah Kalurahan Karangwuni
- Pertemuan Kader KB di Bulan Puasa
- Apel Senin Pagi dan Rakor Pamong Kalurahan Karangwuni