"SONG TERUS" Petilasan Pok Sembojo (bagian ke-2)
09 Oktober 2017 10:09:41 WIB
KARANGWUNI (SID), Pok Sembojo ( Toggak Pohon Kamboja) merupakan salah satu petilasan Sunan Kali Jogo (yang sudah di seritakan tempo hari) itu juga salah satu tempat bersejarah berkaitan dengan keberadaan song terus. pada waktu itu masyarakat bekerja di bidang pertanian dan di bulak kaki waluh itu terkenal dengan kesuburan tanahnya hingga sekarang, karena penduduknya masih sedikit maka cukup mengelola di dekat pok mbojo.
Pada saat penjajahan belanda dan masa-masa kerajaan dari song terus para abdi kerajaan mengawasi kedatangan kedatangan tentara belanda dan para petani yang bekerja. apa bila petani sedang bekerja dan ada tentara Belanda yang lewat maka segera para abdi keraton memberikan aba-aba agar petani segera berlari menuju goa song terus untuk bersembunyi. Hal tersebut berlangsung bertahun-tahun.
Seiring berjalannya waktu maka monumen-monumen alam tersebut jarang di perhatikan oleh masyarakat, hanya waktu-waktu tertentu saja monumen alan itu di ingat yaitu pada saat rasul saja, akan tetapi di daerah yang lain masih banyak yang datang mengunjungi pok mbojo
Di era sekarang goa song terus dan petilasan pok mbojo di gagas oleh Kepala Desa karangwuni dan perangkat desa untuk di jadikan obyek wisata, mudah-mudahan ada dukungan dana modal dari semua pihak demi terlaksananya kegiatan pembuatan obyek wisata tersebut.
Komentar atas "SONG TERUS" Petilasan Pok Sembojo (bagian ke-2)
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Antraks di Kalurahan karangwuni Oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunu
- KEPUASAN MASYARAKAT
- Bulan Syawal 1446 H, SEBAGAI SEMANGAT BARU BAGI PEMERINTAH KALURAHAN KARANGWUNI
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa di Kalurahan Karangwuni
- Informasi Pelayanan Pemerintah Kalurahan Karangwuni
- Pertemuan Kader KB di Bulan Puasa
- Apel Senin Pagi dan Rakor Pamong Kalurahan Karangwuni