KARTU TANI, UNTUK KESEJAHTERAAN PETANI
28 Mei 2018 10:45:48 WIB
KARANGWUNI (SID), Program pemerintah untuk menerbitkan Kartu Tani (KT) untuk para petani sudah mulai di distribusikan kepada para penerima. Para petani yang tergabung dalam Kelompok Tani di masing-masing Padukuhan di Desa Karangwuni sudah sebagian besar menerima Karatu Tani.
Kartu Tani yang berbentuk seperti kartu kredit, di peruntukkan bagi para petani, untuk menebus pupuk bersubsidi. Kartu tani tersebut berisi dana subsidi dari pemerintah untuk pembelian pupuk bersubsidi bagi para petani.
Kartu tani berlaku mulai musim tanam 2018, dan akan berlanjut selama pemegang masih mengolah lahan pertanian.
Kelompok Tani di Desa Karangwuni, sebagai tempat uji coba penggunaan kartu tani di Kecamatan Rongkop, mudah-mudahan kartu tani ini betul-betul dapat di manfaatkan oleh para petani demi peningkatan kesejahteraannya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Antraks di Kalurahan karangwuni Oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Gunu
- KEPUASAN MASYARAKAT
- Bulan Syawal 1446 H, SEBAGAI SEMANGAT BARU BAGI PEMERINTAH KALURAHAN KARANGWUNI
- Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa di Kalurahan Karangwuni
- Informasi Pelayanan Pemerintah Kalurahan Karangwuni
- Pertemuan Kader KB di Bulan Puasa
- Apel Senin Pagi dan Rakor Pamong Kalurahan Karangwuni